Penyaluran donasi ke-2 Masjid Pondok Pesantren Imam Bukhari Karanganyar Surakarta

Penyaluran donasi ke-2 Wakaf Masjid Community
Maret 2018

Alhamdulillah Yayasan Muslim Berbagi dengan programnya Wakaf Masjid Community telah menyalurkan donasi ke-2. Donasi ke-2 ini disalurkan untuk pembangunan masjid Pondok Pesantren Imam Bukhari, Karanganyar, Surakarta sebesar Rp 52.150.000

Detail data masjid :

– Nama masjid : Masjid Ponpes Imam Bukhari
– Alamat lengkap : Jl. Solo – Purwodadi km 8, Selokaton, Gondangrejo, Kab. Karanganyar Jateng.
– Penanggung jawab pembangunan
🔹nama : ust. Ahmas Faiz Asifudin MA
– Kapasitas : 2500 orang
– Dipakai sholat jumat (Y/N) : Ya
– Dipakai jamaah 5 waktu (Y/N) : Ya
– Fungsi penggunaan masjid selain sholat jamaah 5 waktu dan sholat jumat :
• Halaqoh hafalan quran tiap hari 2 waktu, ba’da shubuh dan ba’da maghrib
• Belajar malam sebagian para santri
• Sholat lail dan i’tikaf di bulan Romadhon
• Pengajian rutin masyarakat sekitar
• Halaqoh ilmu dan muhadhoroh asatidzah dan para masayikh baik yg rutin maupun insidentil
• Tabligh akbar para asatidzah kibar maupun ulama timur tengah

Demikian semoga Allah membalas para donatur dengan sebaik-baik balasan di dunia dan akhirat. Dibangunkan rumah di surga kelak oleh Allah.

=======================

‎مَنْ بَنَى مَسْجِدًا لِلَّهِ كَمَفْحَصِ قَطَاةٍ أَوْ أَصْغَرَ بَنَى اللَّهُ لَهُ بَيْتًا فِى الْجَنَّةِ

“Siapa yang membangun masjid karena Allah walaupun hanya selubang tempat burung bertelur atau lebih kecil, maka Allah bangunkan baginya (rumah) seperti itu pula di surga.” (HR. Ibnu Majah no. 738)

 

 

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *